Keterangan Haki

Judul INATTS TELU
Tahun 2021
Pengusul SUO, FSV, ADE
Jenis HAK CIPTA
Jenis Ciptaan KARYA LAINNYA
Abstrak PROGRAM KOMPUTER YANG DIBERI NAMA 'INATTS TELU' INI MENGUBAH MASUKAN BERUPA TEKS BERBAHASA INDONESIA MENJADI SUARA (TEXT-TO-SPEECH). MODEL PROGRAM SECARA GARIS BESAR TERBAGI MENJADI DUA, YAITU SPECTROGRAM GENERATOR DAN VOCODER. SPECTROGRAM GENERATOR MENGUBAH TEKS MENJADI SPECTROGRAM YANG NANTINYA DIUBAH MENJADI SUARA OLEH VOCODER. MODEL SPECTROGRAM GENERATOR YANG DIGUNAKAN ADALAH TACOTRON2 DAN DILATIH DENGAN 11 RIBU TRANSKRIP SUARA DENGAN PEMBICARA BERBAHASA INDONESIA. MODEL VOCODER YANG DIGUNAKAN ADALAH MODEL WAVEGLOW YANG SUDAH DILATIH SEBELUMNYA (PRE-TRAINED). PROGRAM KOMPUTER 'INATTS TELU' INI DAPAT DIUNDUH PADA TAUTAN BERIKUT: HTTPS://DRIVE.GOOGLE.COM/FILE/D/14LNHUQ-K_YUFJ6AFBI6OHIPRO6RH3AE3/VIEW?USP=SHARING ATAU BISA LANGSUNG DIAKSES DAN DIJALANKAN DI PLATFORM GOOGLE COLAB: HTTPS://COLAB.RESEARCH.GOOGLE.COM/DRIVE/1OWF6JQ3OL-WQZWIKP9NMQUTBTET_B2WH?USP=SHARING.
Nomor Pendaftaran HCAP0211210109
Nomor Sertifikat EC00202160124
Catatan
© Penelitian Strategis